Polres Tulang Bawang Gelar Operasi Cempaka Krakatau-2021, Catat Tanggal dan Sasarannya
POJOKSAMBER.ID-TUBA-Polres Tulang Bawang menggelar Operasi Kepolisian Kewilayahan dengan sandi Operasi Cempaka Krakatau-2021 yang akan berlangsung di seluruh wilayah hukumnya.